Misteri Di Balik Adzan Subuh - Adzan adalah seruan yang di kumandangkan oleh Muadzin yang di dalamnya terdapat kalimat-kalimat yang menyatakan tentang ketauhidan kepada Allah swt dan kepada nabi Muhammad saw, adzan di kumandangkan oleh umat Islam sebanyak lima kali dalam sehari yaitu di gunakan untuk memanggil atau menyerukan perintah ibadah sholat lima waktu, yang dimana hal itu bertujuan untuk memerintahkan kepada kita agar beristirahat sejenak di dalam sibuknya kegiatan kita sehari-hari untuk segera menyembah kepada Allah dan kita sebagai umat muslim yang baik dan beriman hendaknya segera mengerjakan seruan tersebut untuk melakukan sholat.









